Lapas Cirebon Ikuti Pendampingan Penyelesaian SKP dan Penyusunan PAK Bagi Pejabat Fungsional

Lapas Cirebon Ikuti Pendampingan Penyelesaian SKP dan Penyusunan PAK Bagi Pejabat Fungsional I Teras Media
Keterangan foto : Lapas Cirebon Ikuti Pendampingan Penyelesaian SKP dan Penyusunan PAK Bagi Pejabat fungsional

TerasMedia.co, Cirebon | Lapas Cirebon Ikuti Pendampingan Penyelesaian SKP dan Penyusunan PAK Bagi Pejabat Fungsional.

Kegiatan tersebut diikuti oleh UPT Se-Ciayumajakuning yang bertempat di Aula Kantor Imigrasi Cirebon.

Lapas Cirebon diikuti oleh 3 Staf Kepegawaian dan 2 Pegawai perwakilan JFT.

Bacaan Lainnya

Rangkaian kegiatan diantaranya adalah pendampingan penyelesaian SKP, pendampingan pengaplikasian E-Kinerja, dan pendampingan penyusuna PAK bagi Pejabat Fungsional di Lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat.

Kegiatan berlangsung dengan aman dan lancar. Diharapkan Lapas Cirebon bisa memenuhi upload SKP dengan target 100% selesai.

(RFT)

Ikuti kami di Google News

Pos terkait