Lapas Cirebon Ikuti Upacara Hari Lahir Pancasila Via Streaming Secara Nasional

Lapas Cirebon Ikuti Upacara Hari Lahir Pancasila Via Streaming Secara Nasional I Teras Media
Lapas Cirebon ikuti upacara memperingati Hari Lahir Pancasila via kanal youtube BPIP secara virtual, (Kamis, 1/6/2023)

TerasMedia.co, Cirebon | Lapas Cirebon ikuti upacara memperingati Hari Lahir Pancasila via kanal youtube BPIP.

Seluruh pegawai Lapas Cirebon antusias mengikuti acara sebagai bentuk memegang teguh ideologi Pancasila.

Baca Juga : Lapas Cirebon Gelar Upacara Hari Lahir Pancasila

Bacaan Lainnya

Presiden RI selaku inspektur upacara menyampaikan amanat sebagai berikut :

“Alhamdulillah, ditengah krisis yang melanda dunia, Indonesia termasuk satu dari sedikit negara yang berhasil menanganinya. Kondisi ekonomi, sosial, politik kita stabil terjaga. Inflasi terkendali, investasi tumbuh”. Ujar Presiden RI, Joko Widodo.

“Semua ini adalah anugerah Tuhan YME. Serta sumbangsih seluruh anak bangsa, karena menjadi Pancasila sebagai acuan kemajuan bangsa. Indonesia sebagai pemimpin ASEAN, mampu melaksanakan presidensi G20 dengan sukses”. Lanjut Presiden RI.

Ini Juga : Lapas Cirebon Ikuti Kegiatan Opini Publik Melalui Virtual

“Mari perjuangakn visi Indonesia 2045. Naik kelas dari negara berkembang menjadi negara maju, yang adil, sejahtera & merata, serta berwibawa dalam percaturan pergaulan dunia”. Tutup Presiden RI.

Semoga dengan kegiatan ini, Lapas Cirebon dapat terus berkontribusi pada negara dengan mengamalkan Pancasila sebagai cita-cita dan tujuan bangsa Indonesia.

Ikuti kami di Google News

Pos terkait